Cinta Rasa Bubur Ayam
Sinopsis :Ola (Larasati) dan kakaknya berjualan bubur ayam. Pada saat mendorong gerobak untuk ketempat pangkalannya jalannya terganggu karena ada sebuah mobil. Ola pun ingin memberitahu kepada sipemilik mobil agar memindahkan mobilnya namun tidak digubris. Merasa kesal, Ola pun menabrak mobil tersebut dengan gerobaknya. Sipemilik mobil (Rian) pun marah dan meminta pertanggung jawaban kepada Ola. Dengan tipu dayanya Ola berhasil kabur dari Rian (Rizky Alatas). Saat itu Ryan sedang diperintahkan pacarnya untuk membelikan Bubur Sumsum. Karena kurang fokus Ryan pun salah membeli bubur, yang ia beli adalah bubur ayam. Karena salah beli, Ryan pun diputusi oleh pacarnya. Karena banyak pikiran, Ryan pun tidak fokus dalam berkendara akhir Ryan menabrak gerobak bubur yang tadi siang ia tabrak hingga rusak.
Ola pun meminta ganti rugi atas gerobaknya yang rusak. Akhirnya Ryan pun memberi alamat rumahnya, ternyata alamat yang diberikan ke Ola adalah palsu. Sampai suatu ketika Ryan mempunya Rekan bisni yang bernama Aziz yang kebetulan itu teman dekat Ola. Aziz pun membelikan bubur spesial untuk orang tua Ryan atas wujud terimakasihnya. Saat Ola mengantarkan bubur ke kantor Ryan dan sampai akhirnya ia bertemu lalu perkelahian pun kembali dimulai. Nampaknya orang tua Ryan pun sangat suka dengan bubur pemberian Aziz. Suatu ketika Ola bercerita dengan Aziz bahwa orang yan gmenabrak gerobaknya bekerja di kantor tempat ia mengantar bubur tersebut. Dengan Aziz yang tidak terima, Aziz pun mendatangi kantor tersebut dengan mencari orang yang dimaksud. Ternyata orang tersebut adalah Ryan yang merupakan rekan bisnisnya. Lalu bagaimanakah keseruan kisahnya ? Saksikan hanya di FTV SCTV yang berjudul Cinta Rasa Bubur Ayam.
Nonton saksikan live streaming di sini
Nama Pemeran Pemain / cast ftv Cinta Rasa Bubur Ayam sctv
Larasati nugroho
Rizky alatas
Sonny septian
Faradila yoshi
Asca zulfa
deni martin
Dwi surya
lutfi
sammy patty
hesti lauder
Lagu Tema /soundtrack
Dudy oris - Aku yang jatuh cintaAfgan - Terimakasih cinta
Risky dilaga - teristimewa